Home » , , » Kopeng Treetop Andventure Park Salatiga

Kopeng Treetop Andventure Park Salatiga

Posted by salatiga-wisata on Selasa, 24 Oktober 2017

Salatigawisata - Adventure dari pohon ke pohon dengan melewati berbagai tantangan yang berbeda, Kopeng Treetop akan menguatkan alasan Anda untuk menjadikan Kopeng Treetop sebagai sarana baru untuk melakukan company outing dan event-event spesial lainnya.

Kopeng Treetop merupakan bagian dari Treetop Adventure Park yang tersebar di seluruh dunia dan sekarang lebih dari 350 jaringan Adventure Park, bermula dari tahun 1995 Treetop Adventure Park pertama kali dibuat di French Alps, Perancis dan tahun 2000 ada 45 buah taman telah dibuat di Perancis, kemudian di tahun 2005 sebanyak 300 an taman telah menyebar di Inggris, Spanyol, Italia, Swiss dan Kanada.


Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah adalah salah satu tempat wisata yang berada di Jl. Raya Kopeng, Batur, Getasan, Jawa Tengah Indonesia. Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah adalah tempat wisata yang ramai dengan wisatawan pada hari biasa maupun hari liburan. Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan sensasi yang berbeda dengan aktivitas kita sehari hari.

Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat di sayangkan jika anda berada di kota salatiga tidak mengunjungi wisata hiburan yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut.

Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari ibur lainnya. Keindahan wisata Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat wisata Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah di kota salatiga.



Daya Tarik
Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah merupakan tempat wisata yang harus anda kunjungi karena pesona keindahannya tidak ada duanya. Penduduk lokal daerah kopeng juga sangat ramah tamah terhadap wisatawan lokal maupun wisatawan asing.

Kota salatiga juga terkenal akan keindahan obyek wisatanya, salah satu contohnya adalah Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah ini.Wisata Kopeng Treetop Adventure Park Salatiga memang sejak beberapa waktu belakangan mulai banyak dikenal oleh masyarakat luas, khususnya oleh para pelancong sebagai salah satu obyek wisata keluarga.

Kopeng Treetop Adventure Park merupakan sebuah taman wisata petualangan dengan konsep ketangkasan di alam pegunungan. Obyek wisata di Jawa Tengah yang satu ini memang menawarkan jenis wisata adventure bagi keluarga khususnya mulai dari anak sampai dengan orang dewasa.Di tempat ini pengunjung akan bisa menikmati keindahan alam pegunungan yang penuh dengan pepohonan pinus yang cukup rimbun.

Dan lengkap dengan udaranya yang sangat sejuk khas iklim pegunungan. Tempatnya yang persis berada di kaki Gunung Merbabu membuat tempat ini memiliki udara yang sangat segar, hingga bisa membuat para pengunjung merasa tubuhnya seperti kembali segar bugar setelah selama seminggu penuh beraktivitas dengan padat.Selain menawarkan kesejukan udara dan keindahan panorama alam pegunungan, obyek wisata di Salatiga dan sekitarnya yang satu ini juga menawarkan aktivitas olahraga petualangan dan ketangkasan yang bertemakan alam.

Sebagai tempat wisata yang menawarkan aneka wisata outbond, tempat ini memiliki banyak sekali arena ketangkasan yang sangat seru dan menantang. Arena ketangkasan di sini disebut dengan “sirkuit”. Dan di tempat ini ada kurang lebih 88 jenis tantangan dengan 24 buah Flying Fox, yang semuanya dibagi menjadi 8 tingkat kesulitan sirkuit. Dan semua tantangan ini bisa diselesaikan dalam waktu kurang lebih 2 jam 30 menit.
Secara umum seluruh tantangan ini dibagi menjadi beberapa jenis sirkuit yaitu :

Yellow Circuit : Sirkuit yang paling mudah
Green Circuit : Sirkuit tahap pengenalan, hanya setinggi 5 meter di atas tanah. Tinggi peserta minimal 130 centimeter.
Blue Circuit (ada 2) : Sirkuit dengan ketinggian 8 meter, dan banyak tantangan permainan berayun. Tinggi peserta minimal 130 centimeter.
Purple Circuit : Sirkuit dengan tingkatan lebih sulit. Dibutuhkan pemandu. Tinggi peserta minimal 150 centimeter.
Red Circuit : Sirkuit dengan tingkat kesulitan tinggi, dan diperlukan keberanian. Ketinggian sirkuit kurang lebih 8 meter dari tanah.
Black Circuit (ada 2) : Sirkuit dengan tingkat kesulitan yang paling tinggi atau paling sulit, dan juga paling menakutkan. Ketinggian sirkuit kurang lebih 20 meter dari atas permukaan tanah.

Fasilitas
Objek Wisata Kopeng Treetop di Kopeng Salatiga Jawa Tengah bisa dibilang sebuah wisata hiburan yang memiliki beberapa akan fasilitas dan pelayanan di antaranya sebagai berikut :

- Area Parkir kendaraan

- Mushola

- Kamar mandi / MCK

- Penginapan

- dan masih banyak lainya







Video Kopeng Treetop



Thanks for reading & sharing salatiga-wisata

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Posting Komentar


Diberdayakan oleh Blogger